7 Tips Olahraga Saat Puasa Agar Badan Tetap Bugar dan Sehat

- 18 Maret 2024, 16:30 WIB
7 Tips Olahraga Saat Puasa Agar Badan Tetap Bugar dan Sehat
7 Tips Olahraga Saat Puasa Agar Badan Tetap Bugar dan Sehat /StockSnap/pixabay

7. Perhatikan Tanda-tanda Dehidrasi

Sangat penting untuk mengenali tanda-tanda dehidrasi saat berolahraga selama puasa, terutama jika Anda berolahraga sekitar 30 menit sebelum waktu berbuka. 

Beberapa tanda dehidrasi yang perlu diwaspadai meliputi mulut kering, sakit kepala, dan rasa lelah yang berlebihan. 

Jika Anda mengalami tanda-tanda ini, segera hentikan aktivitas fisik dan istirahat. Ketika waktu berbuka tiba, minumlah air putih untuk menggantikan cairan yang hilang. 

Hindari minuman berkafein atau berkarbonasi karena dapat meningkatkan risiko dehidrasi.

Demikian artikel terbaru mengenai “7 Tips Olahraga Saat Puasa Agar Badan Tetap Bugar dan Sehat.” Dapatkan informasi terbaru dari Portal Sumenep News.***

Halaman:

Editor: Nur Aziz

Sumber: hellosehat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x