Apa Bedanya Gaji-13 2021 dan 2022, Ini Kata Sri Mulyani!

- 1 Juli 2022, 22:45 WIB
Ilustrasi - Gaji 13 ASN akan mulai dicairkan pada 1 Juli 2022 pekan ini
Ilustrasi - Gaji 13 ASN akan mulai dicairkan pada 1 Juli 2022 pekan ini /UNSPLASH/Mufid Majnun

Baca Juga: Profil Dream Theater yang Bakal Konser di Solo 10 Agustus 2022, Ternyata Digawangi Para Mahasiswa

Dengan melihat tahun ajaran semakin dekat kedua orang tua akan merasa sibuk untuk memenuhi semua kebutuhan anak yang semakin meningkat.

Pada dua tahun terakhir selama pandemi covid-9, Gaji ke-13 mengalami perubahan. Dilihat pada tahun 2020 Gaji ke-13 diberikan dalam bentuk gaji pokok berupa tunjangan keluarga dan tunjangan jabatan.

Di tahun 2021, Gaji ke-13 diberikan dalam bentuk besaran gaji pokok berupa tunjangan keluarga, tunjangan melekat, dan tunjangan jabatan.***

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah