Kriteria dan Ciri Ciri Memilih Mantu Anjuran Nabi Muhammad Menurut Syekh Ali Jaber

- 22 Februari 2022, 20:54 WIB
Syekh Ali Jaber mengatakan ada beberapa kriteria atau ciri ciri menantu sesuai anjuran Nabi Muhammad SAW agar sakinah mawaddah dan warhamah
Syekh Ali Jaber mengatakan ada beberapa kriteria atau ciri ciri menantu sesuai anjuran Nabi Muhammad SAW agar sakinah mawaddah dan warhamah /Tangkapan layar youtube.com/Syekh Ali Jaber

SUMENEP NEWS - Syekh Ali Jaber menjelaskan ciri ciri dan kriteria untuk memilih mantu sesuai anjuran Nabi Muhammad SAW.

Bagi orang tua agar tidak salah memilih mantu untuk anaknya agar selalu beribadah kepada Allah.

Hal ini diungkapkan langsung oleh Syekh Ali Jaber dalam salah satu ceramahnya di depan orang tua.

Baca Juga: Amalan Sebelum Menjelang Tidur Hasiat Hajat Dikabulkan dan Dapat Jodoh Menurut Syekh Ali Jaber

Sebagai orang tua harus bisa memilih calon menantu yang dapat membimbing anaknya ibadah kepada Allah SWT.

Maka, jangan asal pilih menantu meskipun orangnya ganteng dan kaya raya justru baka menjadi bumerang.

Lalu, kriteria apa yang bisa menjadi menantu dan dapat membawa anaknya bahagia dunia akhirat?

Baca Juga: Amalkan Ini Seminggu Sekali, Izin Allah Masalah Dunia Terselesaikan dengan Baik Kata Syekh Ali Jaber

Dikutip dari Portal jember berjudul "Bukan Tampan atau Mapan, Ini Kriteria Menantu Terbaik Berdasarkan Ajaran Nabi Kata Syekh Ali JaberMenurut Syekh Ali Jaber, hal paling penting untuk menerima lamaran seorang pria adalah agama.

Halaman:

Editor: Khoirul Umam

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x