Panduan Sukses Membuat Konten di YouTube: Tips dan Trik untuk Pemula

- 26 September 2023, 19:52 WIB
YouTube telah menjadi platform terkemuka bagi para kreator konten untuk berbagi video mereka dengan dunia agar langsung monetisasi
YouTube telah menjadi platform terkemuka bagi para kreator konten untuk berbagi video mereka dengan dunia agar langsung monetisasi /Unspalsh.com/photo/Leon Bublitz

SUMENEP NEWS - YouTube telah menjadi platform terkemuka bagi para kreator konten untuk berbagi video mereka dengan dunia.

Banyak influencer dan selebritas yang beralih ke platform Youtube untuk membuat konten konten yang disukai.

Lewat Youtube pula banyak artis arti baru yang bermunculan karena konten yang dibuatnya menjadi viral.

Baca Juga: Kunci Jawaban dan Penjelasan IPA Kelas 8 SMP Halaman 4 dan 5, Tekanan Zat Aktivitas 7.1

Jika kamu seorang pemula dan ingin mulai membuat konten di YouTube.

Berikut beberapa tips dan trik yang akan membantu Anda memulai dengan baik :

1. Tentukan Topik dan Target Audience

Langkah pertama yang sangat penting adalah memilih bidang atau topik yang akan menjadi fokus konten kamu. Coba untuk menentukan bidang yang kamu minati dan memiliki pengetahuan yang cukup. Selain itu, kenali juga target audiens kamu agar kamu dapat membuat konten yang relevan bagi mereka.

2. Perencanaan Konten

Halaman:

Editor: Ahmad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x