Jangan Malu Malu, Inilah 5 Tips Percaya Diri Ala Sherly Annavita Rahmi

- 18 Februari 2024, 13:35 WIB
Surat Untuk Para Deadliner, 6 Tips Hilangkan Kebiasaan Menunda Ala Sherly Annavita
Surat Untuk Para Deadliner, 6 Tips Hilangkan Kebiasaan Menunda Ala Sherly Annavita /Instagram/@sherlyannavita

SUMENEP NEWS - Percaya diri adalah kebiasaan baik yang sulit dilakukan oleh anak muda jaman sekarang. Banyak yang masih bersikap malu malu, padahal memiliki sifat pemalu yang berlebihan sangat tidak baik untuk kualitas diri seseorang. Padahal sikap percaya diri sangat bagus dibangun dalam diri seseorang.

Sherly Annavita Rahmi memberikan 5 tips percaya diri dalam kanal youtube pribadinya, tips yang dibagikan tersebut dapat dijadikan pandangan dalam mengambil sikap percaya diri agar tidak selalu malu malu dalam melakukan apapun.

Sherly adalah salah satu aktifis muda yang bisa menjadi motivator anak muda zaman sekarang, ia juga aktif dalam sosial medianya dengan memberikan tips atau trik tentang apa saja.

Baca Juga: Maju Wir! Ada Puluhan kode Voucher Shopee Hari ini Februari 2024, Gratis Ongkir Rp0

Berikut 5 tips percaya diri ala Sherly Annavita Rahmi.

1. Jujur dengan diri sendiri

Jujur kepaa diri sendiri, seperti menyadari kekurangan dan kelebihan yang dimiliki akan menjadi salah satu pemicu dalam meningkatkan kepercayaan diri seseorang.

2. Bekerja keras dan berinvestasi pada diri sendiri

Cara terbaik untuk membangun rasa percaya diri adalah mulailah dengan meninvestasikan waktu, tenaga, focus dan bekerja keras dalam bidang itu, karena percaya diri tidak dapat dibangun dengan duduk manis melainkan dengan kerja keras untuk menghadirkan kepercayaan diri itu.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x