Korlantas Gratiskan Perubahan Data Surat Kendaraan Bermotor Terdampak Perubahan Nama Jalan di DKI Jakarta

- 27 Juni 2022, 17:25 WIB
Berikut daftar 22 nama jalan baru di DKI Jakarta yang diubah menjadi nama pahlawan dan tokoh Betawi.
Berikut daftar 22 nama jalan baru di DKI Jakarta yang diubah menjadi nama pahlawan dan tokoh Betawi. /Akbar Nugroho Gumay/ANTARA FOTO

- Jakarta Selatan:

12. Jalan H. Rohim Sa'ih (sebelumnya bernama Bantaran Setu Babakan Barat)

13. Jalan KH. Ahmad Suhaimi (sebelumnya bernama Bantaran Setu Babakan Timur)

14. Jalan KH. Guru Amin (sebelumnya bernama Jalan Raya Pasar Minggu sisi utara)

15. Jalan Hj. Tuty Alawiyah (sebelumnya bernama JalanWarung Buncit Raya)

Baca Juga: Jadwal Bola Piala Presiden Tanggal 28 Juni 2022

- Jakarta Timur:

16. Jalan Haji Darip (sebelumnya bernama Jalan Bekasi Timur Raya)

17. Jalan Entong Gendut (sebelumnya bernama Jalan Budaya)

18. Jalan Mpok Nori (sebelumnya bernama Jalan Bambu Apus)

Halaman:

Editor: Khoirul Umam


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah