6 Cara Jitu Cegah Virus Monkeypox atau Cacar Monyet, Lakukan Sebelum Tersebar!

- 23 Agustus 2022, 20:30 WIB
ara mencegah terjadinya Monkeypox atau cacar monyet agar tidak menular dan menyebabkan kematian sebelum terlambat
ara mencegah terjadinya Monkeypox atau cacar monyet agar tidak menular dan menyebabkan kematian sebelum terlambat /Unsplash.com/@Mufid Majnun/

SUMENEP NEWS - Simak cara mencegah terjadinya Monkeypox atau cacar monyet.

Sama halnya dengan virus dan penyakit lainnya, pada Monkeypox juga terdapat cara mencegahnya.

Karena telah ditemukan satu kasus di Indonesia, sebagai warga Indonesia harus antisipasi dengan mencari tahu cara mencegahnya.

Pada artikel ini akan dibahas mengenai langkah pencegahan terjadinya Monkeypox tersebut.

Baca Juga: Penyebab dan Gejala Pasien Positif Cacar Monyet atau Monkeypox Pertama di Indonesia yang Dibenarkan Kemenkes

Terdapat 6 langkah untuk mencegah terjadinya Monkeypox atau cacar monyet.

Hal ini, berdasarkan surat edaran dari Kemenkes atas imbauan Pemerintah.

6 langkah mencegah terjadinya Monkeypox atau cacar monyet di antaranya sebagai berikut:

1. Hindari kontak dengan hewan yang dapat menjadi reservoir virus (termasuk hewan yang sakit atau yang ditemukan mati di daerah di mana cacar monyet terjadi).

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah