Guru Taman Kanak-kanak di Sumenep Melatih Fisik Motorik Anak Usia Dini Dengan Menggunakan Gerak dan Lagu

- 10 Februari 2023, 09:00 WIB
Guru Taman Kanak-kanak di Sumenep Melatih Fisik Motorik Anak Usia Dini Dengan Menggunakan Gerak dan Lagu
Guru Taman Kanak-kanak di Sumenep Melatih Fisik Motorik Anak Usia Dini Dengan Menggunakan Gerak dan Lagu /Alif Iqbatuallah/Sumenep News/

SUMENEP NEWS – Guru taman kanak-kanak (TK) di Sumenep melatih fisik motorik anak usia dini (AUD) dengan menggunakan gerak dan lagu.

Kreativitas guru taman kanak-kanak (TK) diuji disaat mereka melakukan suatu kegiatan dengan tujuan melatih aspek perkembangan anak usia dini (AUD).

Dimana melakukan kegiatan yang bisa dibilang sederhana namun, bisa melatih aspek perkembangan anak usia dini (AUD) salah satunya fisik motorik.

Baca Juga: Kampung Tajir Poteran Sumenep Viral di Medsos, Rumah Pedagang Kelontong Bagai Istana

 

Seperti yang dilakukan oleh salah satu guru taman kanak-kanak (TK) di Sumenep yang menggunakan kegiatan gerak dan lagu untuk melatih fisik motorik anak usia dini (AUD).

Pada hari kamis, 09 Februari 2023 salah satu guru taman kanak-kanak (TK) Al-Hidayah di Desa Kalianget Barat, Kecamatan Kalianget, Kabupaten Sumenep memasukan kegiatan gerak dan lagu sebelum anak usia dini (AUD) mengerjakan tugas.

Guru taman kanak-kanak (TK) bernama Dewi Susilowati S.Pd AUD sebagai guru taman kanak-kanak (TK) di kelompok B melakukan gerak dan lagu ini setelah kegiatan bercakap-cakap.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x