Soal Ujian PAS dan UAS Kelas 4 SD Tema 1 Semester 1, Sebutkan Suku yang Terkenal di Indonesia

- 7 Desember 2022, 19:30 WIB
Soal ujian PAS dan UAS kelas 4 SD tema 1 pada semester 1 secara lengkap dan terbaru lengkap kunci jawaban
Soal ujian PAS dan UAS kelas 4 SD tema 1 pada semester 1 secara lengkap dan terbaru lengkap kunci jawaban /unsplash.com

SUMENEP NEWS - Inilah soal ujian PAS dan UAS kelas 4 SD Tema 1 pada semester 1 bagi siswa kelas.

Ada 10 soal ujian PAS dan UAS kelas 4 SD Tema 1 di semester 1 sebagai rujukan untuk diberikan kepada siswa.

Adapun soal ujian PAS dan UAS kelas 4 SD tema 1 semester 1 akan disajikan secara lengkap.

Baca Juga: Soal dan Jawaban PAS TIK Kelas 7 SMP MTs Semester 1, Mudah Dipelajari untuk Latihan Ujian

Dibulan desember 2022 ini memasuki bulan PAS atau UAS di semua sekolah mulai SD, SMP dan SMA.

Maka, para guru mempersiapkan beberapa soal PAS soal ujian kelas 4 SD Tema 1 ini.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut soal ujian kelas 4 SD Tema 1 untuk PAS dan UAS.

Baca Juga: LINK DOWNLOAD GAME The Beat 2 (2022), Simulasi Motor Matic Keren dan Spesial

Sebutkan suku yang terkenal di Indonesia, kecuali ….

a. Suku sunda
c. Suku maya
b. Suku batak
d. Suku jawa

Tari bungong jumpa merupakan tarian daerah yang berasal dari …..

a. Aceh
c. Sumatera Barat
b. Sumatera Utara
d. Riau

Manfaat apa yang didapat pada kegiatan berikut, kecuali ……

a. Meringankan pekerjaan
c. Menjalin persatuan dan persatuan
b. Menjalin hubungan kekeluargaan
d. Meguras tenaga dan pikiran

Baca Juga: Soal dan Jawaban PAS TIK Kelas 8 SMP MTs Semester 1, Tentang Microsoft Office Word yang Mudah Dipahami

Berikut bukan sikap terhadap teman yang berbeda suku adalah …..

a. Saling menghargai
c. Bekerjasama dalam kebaikan
b. Saling menolong
d. Saling membedakan

Gambar berikut merupakan rumah adat masyarakat provinsi Maluku yang bernama .........

a. Rumah Gadang
c. Rumah Panggung
b. Rumah Baileo
d. Rumah Joglo

Apa yang harus kita lakukan terhadap sumber daya alam kita yang tidak dapat diperbaharui?

a. Menggunakan berlebihan
c. Menghemat dan melestarikan
b. Menghabiskan selagi masih ada
d. Digunakan sembarangan

Baca Juga: 20 Soal dan Jawaban PAS TIK Kelas 9 SMP MTs Semester 1, Tentang Internet dan Komponen Perangkat Komputer

Tari Kipas Pakarena merupakan kesenian tari yang berasal dari Gowa, Sulawesi Selatan. Tarian ini sudah menjadi tradisi di kalangan masyarakat Gowa yang merupakan bekas Kerajaan Gowa. Tarian ini dibawakan oleh para penari wanita dengan berbusana adat dan menari dengan gerakannya yang khas serta memainkan kipas sebagai atribut menarinya.

Apa gagasan pokok paragraf pertama dari teks diatas?

a. Para penari wanita dengan berbusana adat dan menari dengan gerakannya yang khas
c. Tarian yang sudah menjadi tradisi di kalangan masyarakat Gowa
b. Para penari wanita dengan berbusana adat dan menari dengan gerakannya yang khas
d. Tari Kipas Pakarena merupakan kesenian tari yang berasal dari Gowa, Sulawesi Selatan

Kalimat penjelas dalam sebuah paragraf untuk menjelaskan kalimat utama disebut juga …..

Baca Juga: Kapan jadwal Pertandingan Argentina Vs Belanda dalam 8 Besar? Berikut Adalah Jadwalnya

a. Gagasan pokok
c. Ide pokok
b. Gagasan pendukung
d. Kalimat utama

Unsur yang terdapat pada suatu paragraf, kecuali ….
a. Kalimat Utama
c. Topik
b. Kalimat Pendukung
d. Daftar Isi

Jenis paragraf berdasarkan gagasan pokok, kecuali …..
a. Paragraf Induktif
c. Paragraf Deduktif
b. Paragraf Konduktif
d. Paragraf Campuran

Demikian penjelasan Soal ujian PAS dan UAS kelas 4 SD tema 1 pada semester 1 secara lengkap dan terbaru lengkap kunci jawaban.***

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x