25 Contoh Soal Tes Tulis PPK dan PPS Pilkada 2024, Pelajari Sebelum Tahapan Dimulai!

- 24 April 2024, 18:37 WIB
25 Contoh Soal Tes Tulis PPK dan PPS Pilkada 2024, Pelajari Sebelum Tahapan Dimulai!
25 Contoh Soal Tes Tulis PPK dan PPS Pilkada 2024, Pelajari Sebelum Tahapan Dimulai! /Istimewa/

13. Sesuai jadwal yang sudah ditetapkan KPU, Pemilihan Kepada Daerah serentak akan dilaksanakan pada…
A. 22 September 2024
B. 27 September 2024
C. 22 November 2024
D. 27 November 2024
E. 22 Desember 2024
Kunci Jawaban: D

14. Peraturan KPU yang mengatur tentang ajdwal dan tahapan pelaksanaan Pilkada 2024 adalah…
A. PKPU Nomor 1 tahun 2024
B. PKPU Nomor 2 tahun 2024
C. PKPU Nomor 3 tahun 2024
D. PKPU Nomor 4 tahun 2024
E. PKPU Nomor 5 tahun 2024
Kunci Jawaban: B

15. Sistem apa yang digunakan dalam Pemilu untuk memilih para anggota Dewan Perwakilan Daerah?
A. Proporsional
B. Proporsional Terbuka
C. Distrik Berwakil Banyak
D. Suara Terbanyak
E. First past the post
Kunci Jawaban: C

Baca Juga: Pelantikan Pengurus MWC NU Cigugur Masa Khidmat 2024-2029, Begini Harapan Tanfidziyah PWNU Jabar

16. Dibawah ini yang tidak masuk dalam tahap persiapan pelaksanaan Pilkada serentak tahun 2024, yaitu…
A. Perencanaan program dan anggaran
B. Pembentukan PPK, PPS, dan KPPS
C. Pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih
D. Pemberitahuan dan pendaftaran pemantau pemilihan
E. Pengumuman pendaftaran pasangan Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur, pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati, serta pasangan Calon Walikota dan Calon Wakil Walikota
Kunci Jawaban: E

17. Di bawah ini yang bukan merupakan tugas, wewenang dan kewajiban PPK adalah…
A. Membantu KPU provinsi dan KPU Kabupaten/Kota dalam melakukan pemutakhiran data pemilih, Daftar Pemilih
B. Membantu KPU provinsi dan KPU Kabupaten/Kota dalam menyelenggarakan pemilihan
C. Melaksanakan semua tahapan penyelenggaraan Pemilihan di tingkat kecamatan yang telah ditetapkan oleh KPU provinsi dan KPU kabupaten/kota
D. Mnerima dan menyampaikan daftar pemilih kepada KPU provinsi dan KPU kabupaten/kota
E. Mengumpulkan hasil perhitungan suara dari seluruh PPS di wilayah kerjanya
Kunci Jawaban: D

18. Berikut ini adalah pernyataan yang tidak benar tentang Panitia Pemungutan Suara (PPS), sesuai Undang-Undang Pilkada yaitu…
A. PPS berkedudukan di Desa atau sebutan lain/kelurahan
B. PPS dibentuk oleh KPU Kabupaten/Kota 6(enam) bulan sebelum pemungutan suara dan dibubarkan paling lambat 2(dua) bulan setelah pemungutan suara
C. Hak keuangan anggota PPS dihitung sesuai dengan waktu pelaksanaan tugasnya
D. Anggota PPS berjumlah 3 (tiga) orang
E. Anggota PPS diangkat dan diberhentikan oleh PPK
Kunci Jawaban: E

19. Siapa yang menetapkan Daftar Pemilih Tetap?
A. KPS
B. PPK
C. PPS
D. KPU Provinsi
E. KPU Kabupaten
Kunci Jawaban: D

20. Peraturan apa yang digunakan untuk mengatur penundaan Pemilu Kepala Daerah?
A. UU No. 22 Tahun 2007
B. PP 6 Tahun 2005 jo. PP 17 Tahun 2005
C. PP 6 Tahun 2005
D. UU No. 21 Tahun 2007
E. UU No. 32 Tahun 2004
Kunci Jawaban: B

Baca Juga: Update! Prakiraan Cuaca Kabupaten Pangandaran Hari Ini Rabu, 24 April 2024, Cek Selengkapnya Disini!

Halaman:

Editor: Nur Aziz

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah