Jelang Penetapan Hasil Pilpres: Ini Update Rekapitulasi Pilpres 2024, Pasangan Prabowo-Gibran Memimpin

- 19 Maret 2024, 15:20 WIB
Pengumuman penetapan hasil akhir pilpres 2024 yang dicanangkan akan dilaksanakan pada tanggal 20 Maret 2024, Prbaowo Gibran menang
Pengumuman penetapan hasil akhir pilpres 2024 yang dicanangkan akan dilaksanakan pada tanggal 20 Maret 2024, Prbaowo Gibran menang /DB /Instagram

SUMENEP NEWS - Menjelang pengumuman penetapan hasil akhir pilpres 2024 yang dicanangkan akan dilaksanakan pada tanggal 20 Maret 2024 mendatang. Berikut hasil rekapitulasi pilpres sementara, dengan pasangan Prabowo – Gibran yang memimpin perolehan suara.

Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah mencatatkan sebanyak 35 provinsi selesai hasil rekapitulasi suara Pilpres 2024.

Ada 3 provinsi yang belum, yakni bagian Provinsi Papua Pegunungan, Papua Barat dan Jawa Barat.

Baca Juga: BARU! Kode Promo dan Voucher Shopee 19 Maret 2024 Hari Ini, Ada Diskon 40 Persen Big Ramadhan Karim

Berdasarkan pada hasil pleno rekapitulasi suara tingkat Nasional, pasangan 02 Prabowo Gibran unggul di 33 Provinsi, Anies 2 provinsi dan Ganjar 0.

 

Adapun wilayah-wilayah yang telah menyelesaikan rekapitulasi adalah Daerah Istimewa Yogyakarta, Gorontalo, Kalimantan Tengah, Bali, Lampung, Bangka Belitung, Kalimantan Barat. Sumatera Selatan, Jawa, Barat, Jawa Tengah, DKI Jakarta, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kepulauan Riau, Nusa Tenggara Timur, Banten, Kalimantan Utara, Jawa Timur, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Barat, Riau, Papua Barat, Sulawesi Utara, dan Bengkulu. Sumatera Barat, Sulawesi Selatan, Aceh, NTB, Papua Selatan, Jambi, Maluku Utara, Sumatera Utara, Sulawesi Tengah, Papua Tengah dan Papua Barat Daya.

Dari 35 provinsi yang telah melakukan rekapitulasi hasil yang didapatkan adalah Pasangan Prabowo – Gibran unggul di 33 Provinsi, dengan dua provinsi sisanya dipimpin oleh pasangan nomor urut 1, Anies – Cak Imin.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani

Sumber: KPU


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x