2 Kebiasaan Saat Malam Ini Ternyata Memperburuk Wajah Kulit Kita, Ini yang Harus Dihindari

16 September 2022, 16:38 WIB
2 Kebiasaan Saat Malam Ini Ternyata Memperburuk Wajah Kulit Kita, Ini yang Harus Dihindari //Freepik.com/Pch.Vector

SUMENEP NEWS - Pastinya kulit wajah merupakan aset yang paling berharga untuk penampilan kita.

Namun tahukan anda bahwa ternyata beberapa kebiasaan ini teryata akan memberikan dampak buruk untuk wajah.

kebiasaan di bawah ini nyatanya berdampak langsung pada kulit wajah anda yang dirawat dengan baik.

Bukan hanya perawatan dan skincare pagi yang penting, namun kebiasaan pada malam hari juga berpengaruh.

Apa saja kebiasaan yang harus kita hindari saat malam hari untuk wajah kita yang berharga?

Berikut 2 kebiasaan malam hari ini yang ternyata memperburuk kulit wajah anda sendiri.

Baca Juga: 10 Warna Lipstik yang Cocok Untuk Wanita Kulit Sawo Matang, Kecoklatan, dan Gelap

Ketahui kebiasaan buruk dan hindari kebiasaan saat malam hari berikut, agar wajah anda terlihat lebih baik.

1. Tidak mencuci wajah saat malam hari

Meskipun anda tidak memakai riasan atau make up, anda harus mencuci muka setiap malam hari.

Pada malam hari, kulit sedang melalui fase perbaikan dan pembangunan kembali sedangkan kotoran seperti debu, asap, dan produk perawatan kulit dapat menyumbat pori-pori.

Sehingga jika tidak memcuci muka pada malam hari, nantinya akan menyebabkan jerawat yang semakin parah.

Baca Juga: 3 Produk Wajib untuk Skincare dan Perawatan Kulit Wajib, Menurut Dokter Kulit untuk Hasil Maksimal dan Sehat

2. Kurang tidur malam hari

Jika anda terlalu sedikit tidur pada malam hari, ternyata dapat menyebabkan lebih banyak kerutan, kulit pucat, dan lingkaran hitam di bawah mata.

Kurang tidur pada malam hari juga dapat meningkatkan peradangan dan hormon stres, dapat memperburuk kondisi kulit wajah seperti jerawat.

Demikian kebiasan pada malam hari yang harus anda hindari agar tidak memperburuk kulit wajah anda.***

Editor: Khoirul Umam

Sumber: The Healty

Tags

Terkini

Terpopuler