Sering Dilakukan! 10 Hal ini Penyebab Puasa Ramadhan Menjadi Sia-Sia

- 12 Maret 2024, 19:00 WIB
10 Hal ini Penyebab Puasa Ramadhan Menjadi Sia-Sia
10 Hal ini Penyebab Puasa Ramadhan Menjadi Sia-Sia /freepik/

Artinya: "Wahai orang-orang yang beriman, jauhilah banyak prasangka! Memang, beberapa prasangka adalah dosa. Janganlah mencari-cari kesalahan orang lain atau menggosipkan orang lain. Apakah ada diantara Anda yang ingin memakan daging saudaramu yang sudah mati? Tentu saja Anda merasa jijik. Bertakwalah kepada Allah! Sesungguhnya Allah Maha Penerima Taubat dan Maha Penyayang." (QS Al Hujurat: 12)

2. Berbohong

Berbohong atau berdusta adalah perbuatan yang dosa, baik di bulan Ramadhan ataupun di bulan-bulan biasanya. Dan berdusta menjadi penyebab puasa sia-sia dan hilang pahalanya.

Baca Juga: Simak! Teks Doa Qunut Shalat Subuh Versi Panjang dan Pendek Lengkap Teks Arab dan Latin

3. Tidak Ikhlas

Tidak Ikhlas disini adalah ketika seseorang menjalani ibadah tanpa sepenuh hati. Beribadah bukan karena Allah Swt.

Seperti dalam hadits nabi yang berbunyi:

رُبَّ صَائِمٍ لَيْسَ لَهُ مِنْ صِيَامِهِ إِلاَّ الْجُوعُ

Artinya: “Berapa banyak orang yang berpuasa tetapi tidak mendapatkan apa-apa, selain rasa lapar.” (HR. An-Nasai dan Ibnu Majah).

Di Dalam hadits tersebut telah dikatakan jelas bahwa seorang muslim akan sia-sia ibadahnya jika dia tidak Ikhlas karena Allah Swt.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah