Hukum Menceraikan Istri Demi Orang Tua, Ini Jawaban Ustadz Abdul Somad

- 26 Oktober 2023, 10:48 WIB
Tanggapan Ustadz Abdul Somad soal hukum menceraikan istri demi orang tua yang belakang ini viral lantaran pada kasus Sherin dan suami
Tanggapan Ustadz Abdul Somad soal hukum menceraikan istri demi orang tua yang belakang ini viral lantaran pada kasus Sherin dan suami /TikTok/

Begini jawaban Ustad Abdul Somad

Laki lak ini mempunyai 5 kewajiban terhadap istrnya, yaitu memberikan makan, pakaian, tempat tinggal, pendidikan, dan perhatian.

Jika laki laki sudah memenuhi kewajibanyang lma tersebut maka sudah menjadi tugas seorang istri untuk sami'na wa atha'na terhadap suaminya. Karrna, jika kewajiban yang 5 tersebut tidak terpenuhi maka wanita akan cenderung meminta cerai dan pergi kepengadlan untuk menggugat cerai suaminya.

Adapun jika wanita todak patuh pada orang tua suaminya, maka itu adalah tugas laki laki yang harus pandai pandai meluruskan wanita, yakni diluruskan dengan pelan pelan sebab wanita dicptakan dari tulang rusuk yang bengkok, "Jika cara meluruskannya dengan cara yang kasar maka tulang tersebut akan patah" ucap beliau.

Baca Juga: Jawaban Bijak Ustadz Hanan Attaki Pada Sherin Tentang Masalah Rumah Tangga Membuat Satu Ruangan Sedih

Namun, jika wanita it masih tetap tidak patuh, laki laki tidak seharusnya langsung main cerai, tapiharus ada 5 langkah yang harus dlewatinya terlebih dahulu.

Yang pertama memberikan nasehat, memberikan nasehat dan pengertian untuk supaya patuh terhadap orang tua.

Yang kedua pisah tempat tidur/ranjang.

Yang ketiga tempeleng namun dalam hal ni ustad Abdul Somad tak menyarankan untuk melakukan langkah yang ketiga karena ada tindak pidana KDRT jika melakukan hal tersebut.

Yang ke empat mediasi.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah