Amalan Malam 1 Suro, dari Membaca Shalawat Nabi hingga Menulis Basmalah 113 Kali

- 21 Juli 2022, 14:36 WIB
 1 Suro 2021 Jatuh pada Tanggal Berapa? Ini Tradisi Orang Jawa di Solo Surakarta dan Yogyakarta saat Malam Suroan
1 Suro 2021 Jatuh pada Tanggal Berapa? Ini Tradisi Orang Jawa di Solo Surakarta dan Yogyakarta saat Malam Suroan /UNSPLASH/katekerdi

 

SUMENEP NEWS_ Malam satu suro atau disebut sebagai malam satu Muharram adalah malam yang ditunggu-tunggu oleh umat muslim.

Malam ini adalah malam pergantian tahun hijriyah.

Bergantinya tahun hijriyah membuat umat muslim dianjurkan untuk membaca doa akhir tahun selepas ashar dan membaca doa akhir tahun selepas magrib.

Baca Juga: Jadwal Bola 22 Juli 2022, Ada Leipzig vs Liverpool

Setelah membaca doa hendaknya umat muslim melaksanakan amalan berikut:

1. Membaca Shalawat Nabi 11 Kali
اَللّهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ ×11

2. Baqiyatus Shalihat 3 kali


سُبْحَانَ اللهِ وَالْحَمْدُ لِلّٰهِ وَلاَ إِلَهَ إِلَّا اللهُ وَاللهُ أَكْبَرُ ×3

Halaman:

Editor: Saiful Bahri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x