Cara Mendapatkan Foto Gambar Sertifikat Lulus EP FF 2023, Simak Panduannya!

- 6 Januari 2023, 13:00 WIB
Cara mendapatkan gambar atau foto piagam sertifikat lulus EF FF atau Free Fire 2023
Cara mendapatkan gambar atau foto piagam sertifikat lulus EF FF atau Free Fire 2023 /Garena/

SUMENEP NEWS - Inilah cara mendapatkan gambar atau foto sertifikat lulus EP FF dengan mudah dan gampang.

Pagi player Free Fire bisa mengikuti panduan untuk mendapatkan foto sertifikat lulus EP FF.

Bisa membuat pajangan atau pemicu semangat jika sudah ada sertifikat lulus EP FF.

Baca Juga: LINK DOWNLOAD Video TikTok Tanpa Watermark 2023, Simpel dan mudah Dilakukan

Apalagi, game Free Fire atau FF kali ini menjadi salah satu permainan yang banyak digemari di Indonesia.

Bahkan, permainan ini tidak pandang usia mulai anak anak, dewasa dan orang tua pun saling memainkan.

Permainan tebak dan misi untuk membunuh lawan sebelum zona mendekati.

Baca Juga: 10 Jurusan Kuliah Tersulit di Indonesia: Apakah Anda Berani Menantang Diri?

Apalagi di momentum 2023, ada kabar sertifikat lulus EP FF atau Free Fire.

Lalu bagaimana cara bisa untuk mendapatkan sertifikat lulus EP FF 2023?

Cara mendapatkan sertifikat lulus EP FF 2023

Menjadi sebuah kebanggan jika bisa mendapatkan sertifikat lulus EF Free Fire.

Baca Juga: Inilah Contoh dan Sedikit Bocoran Tes Tulis PPS 2023, Lengkap

Sertifikat ini secara bentuk seperti gambar atau piagam yang akan menjadi pemicu motivasi.

Adapun cara mendapatkan sertifikat lulus EF ini bisa ikuti di bawah ini:

1. Pertama, anda harus buka aplikasi permainan FF dan lakukan login

2. Ketika sudah masuk kamu harus pergi ke menu event dan lanjut klik tab booyah pass.

Baca Juga: Menjelang Pertandingan Timnas Indonesia vs Vietnam, Inilah Prediksi dan Jadwal Piala AFF 2022

3. Selanjutnya, kamu harus klik menu EP memori, dan tekan kunjungi

4. Setelah itu, kamu harus lihat di laporan milekstone elite pass

5. Tahap ini, kamu hanya klik selanjutnya terus sertifikat yang kamu inginkan akan muncul.

6. Bagikan sertifikat kamu ke teman dan media sosial mu dan/atau kamu bisa menyimpannya dengan klik ikon tanda panah.

Demikian cara mendapatkan sertifikat lulus EF FF atau Free Fire di tahun 2023.***

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah