Suara Misterius Tumbukan di Lenteng Sumenep Berasal dari Gempa Bumi Swarm, Apakah Tuh?

- 23 Agustus 2023, 11:17 WIB
DEntuman Misterius di Sumenep
DEntuman Misterius di Sumenep /Polres Sumenep/

SUMENEP NEWS - Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengungkapkan misteri tumbukan tanah di Lenteng Sumenep beberapa hari viral.

Pelaksana Harian Kepala Badan Geologi Kementerian ESDM, Hermansyah menjelaskan suara tumbukan misterius di Lenteng Sumenep masih kategori aman.

Hermansyah menyebutkan terjadinya suara tumbukan dari tanah berasal palu air itu terjadi ketika aliran air tiba-tiba mengalami peningkatan tekanan air secara mendadak sehingga terjadi gempa bumi swarm dengan kategori kecil.

Baca Juga: Fakta Menarik Masjid Jamik Sumenep: Masjid Dengan Bangunan Yang Khas dan Unik

 

"Gelombang tekanan tinggi bergerak mundur melalui saluran menyebabkan suara ketukan atau getaran, akibat proses penambahan tekanan air yang kemungkinan berasal dari gempa bumi swarm yang relatif kecil kekuatannya," kata Hermansyah, dikutip dari Antara News.

Ia menjelaskan proses terjadinya ketukan dalam tanah yakni adanya kenaikan tekanan air sehingga memincu gempa swarm..

gempa swarm adalah serangkaian gempa kecil yang terjadi dalam waktu relatif singkat di area geografis tertentu.

Halaman:

Editor: Ahmad

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah