Menjaga Kejernihan Hati dan Iman di Bulan Ramadhan, Menurut Quraish Shihab

- 12 April 2022, 11:55 WIB
Menjaga Kejernihan Hati dan Iman di Bulan Ramadhan, Menurut Quraish Shihab
Menjaga Kejernihan Hati dan Iman di Bulan Ramadhan, Menurut Quraish Shihab /Pexels/timur weber

SUMENEP NEWS – Ramadhan bulan suci yang menjadi sarana bagi umat Muslim senantiasa memelihara kejernihan hati dan kekuatan iman.

Segala amaliah di bulan Ramadhan, termasuk menjaga kejernihan hati dan meningkatkan iman, diyakini pahalanya akan berlipat ganda.

Kejernihan hati dan meningkatnya daya iman menjadi tolok ukur umat Muslim meraih hasil puasa Ramadhan.

Karenanya, umat Muslim hendaknya memanfaatkan bulan Ramadhan dengan memperbanyak ibadah, termasuk ihtiar memelihara jernihnya hati serta keimanan.

Baca Juga: BARU! Kunci Jawaban Tebak Kata Tantangan Harian Shopee Selasa 12 April 2022, Benar dan Klaim di Sini

Seperti dikutip dari portalmajalengka.pikiran-rakyat.com, menurut Prof. KH Quraish Shihab, pada bulan Ramadhan segenap kaum Muslim berharap dapat meningkatkan keimanannya.

Menurutnya, iman itu merupakan implementasi kerja hati.

Pembenaran hati atas apa yang didengar oleh telinga, mewujudlah rasa iman.

Meski tak dapat diciptakan oleh akal, tapi iman bisa didukung oleh akal.

Halaman:

Editor: Khoirul Umam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah