10 Contoh Soal MAPSI SD PAI dan BTQ Lengkap Kunci Jawaban dan Penjelasannya, Bisa Convert PDF Loh!

- 24 Agustus 2023, 16:00 WIB
10 soal MAPSI SD online materi PAI dan BTQ beserta jawaban untuk ajang kompetisi antar sekolah SD dan MI untuk mengetahui kisi kisi
10 soal MAPSI SD online materi PAI dan BTQ beserta jawaban untuk ajang kompetisi antar sekolah SD dan MI untuk mengetahui kisi kisi /pexels.com

SUMENEP NEWS - Inilah 10 soal MAPSI SD online materi PAI dan BTQ beserta jawaban untuk ajang kompetisi antar SD.

Beberapa soal MAPSI di bawah ini juga bisa digunakan sebagai bahan latihan persiapan mengikuti lomba SD 2023 kisi kisi seputar pelajaran PAI dan BTQ.

Adapun tujuan diadakan MAPSI SD ini untuk meningkatkan kemampuan dan pemahaman terkait pengetahuan dan keterampilan siswa di bidang agama Islam dan seni Islam. Berikut adalah 10 contoh soal mapsi SD online beserta jawabannya:

Bisa diconvert dalam bentuk Word dan PDF contoh soal MAPSI online jenjang sekolah SD dan MI materi PAI juga BTQ.

Baca Juga: ANBK Tahun 2023 Di Depan Mata, Mari Belajar 25 Contoh Soal ANBK SMA 2023 Literasi-Numerasi beserta Jawabannya!

1. Sebutkan 5 rukun Islam!

Jawaban: Rukun Islam terdiri dari syahadat, shalat, zakat, puasa, dan haji.

2. Sebutkan 5 rukun Iman!

Halaman:

Editor: Ahmad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah