Contoh Susunan Acara Perpisahan Sekolah Terbaru, Mudah dan Menarik Untuk Dibawakan Oleh Pembawa Acara

- 31 Januari 2023, 09:00 WIB
Contoh susunan acara perpisahan sekolah ini bisa digunakan dari setiap anak sekolah seperti SD, SMP, dan SMA
Contoh susunan acara perpisahan sekolah ini bisa digunakan dari setiap anak sekolah seperti SD, SMP, dan SMA /Pexels.com/ICSA

Maka cobalah untuk melihat dan membaca untuk anak sekolah yang diberikan tugas menjadi pembawa acara di perpisahan sekolah.

Hanya dengan satu kali membaca contoh susunan acara perpisahan sekolah sudah bisa mengerti apa saja yang ada di dalam suatu susunan acara perpisahan sekolah.

Berikut ini contoh susunan acara perpisahan sekolah terbaru yang mudah dan menarik untuk dibawakan oleh pembawa acara, diantaranya sebagai berikut.

Contoh 1

Assalamu alaikum warahmatullah wabarakatuh... Salam sejahtera untuk kita semua…

Baca Juga: Cerita Rakyat Bahasa Jawa Nyi Roro Kidul, Cocok Cerita Bagi Anak Singkat dan Menarik

Yang terhormat Kepala Sekolah / Madrasah….., Bapak/Ibu Guru, Bapak/Ibu Dewan Komite, Bapak/Ibu Orang Tua (Wali Murid) Kelas .. dan …., Bapak/Ibu Tamu Undangan, serta teman-temanku siswa-siswi ………(nama sekolah/madrasah) yang berbahagia....

Alhamdulillahirobbil’alamiin... Segala puji bagi Allah SWT. Yang telah memberikan berbagai kenikmatan serta kesempatan, sehingga di hari yang berbahagia ini kita dapat bersama-sama dapat berkumpul dalam acara perpisahan siswa-siswi kelas …………………..(nama sekolah/madrasah).

Selanjutnya sholawat serta salam semoga senantiasa Allah SWT curahkan kepada Nabi Muhammad SAW yang mana dari beliaulah kita mendapatkan contoh maupun suri tauladan terbaik bagi kita dalam menjalani berbagai segi kehidupan sehari-hari sehingga kita semua dapat diridloi-Nya dan semoga kita semua mendapatkan safa’at dari beliau pada hari pembalasan kelak. Amiin...

Selamat datang kami ucapkan kepada seluruh hadirin, dan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kami haturkan atas kehadiran Bapak/Ibu hadirin sekalian yang telah meluangkan waktunya dengan rela meninggalkan aktivitas sehari-hari untuk hadir dalam acara ini.

Halaman:

Editor: Ahmad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah