15 Soal Ujian PAS dan UAS Kelas 4 SD Tema 2 Semester 1, Sumber Daya Alam Indonesia

- 7 Desember 2022, 20:06 WIB
Kisi kisi soal ujian PAS dan UAS kelas 4 SD Tema 2 pada semester 1 secara lengkap dan terbaru tentang sumber daya alam kita di Indonesia/ilustrasi
Kisi kisi soal ujian PAS dan UAS kelas 4 SD Tema 2 pada semester 1 secara lengkap dan terbaru tentang sumber daya alam kita di Indonesia/ilustrasi /Pexels/Karolina Grabowska/Pexels

Berikan tanda silang (x) pada jawaban yang benar !

Apa yang harus kita lakukan terhadap sumber daya alam kita yang tidak dapat diperbaharui?

a. Menggunakan berlebihan
c. Menghemat dan melestarikan
b. Menghabiskan selagi masih ada
d. Digunakan sembarangan

Berikut kewajiban terhadap lingkungan, kecuali….

a. Penanaman pohon
c. Terhindar dari penyakit
b. Menjaga kebersihan lingkungan
d. Membuang sampah di tempatnya

Daripada pergi ke sekolah naik kendaraan, kita dapat naik sepeda atau berjalan kaki merupakan contoh sikap ……

Baca Juga: Soal dan Jawaban PAS TIK Kelas 7 SMP MTs Semester 1, Mudah Dipelajari untuk Latihan Ujian

a. Apa adanya
c. Semangat
b. Menghemat energi
d. Rajin

Sikap untuk menghemat energi berikut ini kecuali ……

a. Mematikan lampu siang hari
c. Menggunakan air secukupnya
b. Menggunakan kendaraan bermotor kemananpun
d. Mematikan alat listrik jika tidak digunakan

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x