Soal dan Jawaban PAS Simulasi dan Komunikasi Digital Kelas 10 SMK Multimedia, Pilihan Ganda Tahun Ajaran 2023

- 5 Desember 2022, 15:29 WIB
contoh soal dan jawaban PAS Simulasi dan Komunikasi Digital Kelas 10 untuk dijadikan bahan referensi belajar.
contoh soal dan jawaban PAS Simulasi dan Komunikasi Digital Kelas 10 untuk dijadikan bahan referensi belajar. /unsplash.com

SUMENEP NEWS - Berikut ini contoh soal dan jawaban PAS Simulasi dan Komunikasi Digital Kelas 10 untuk dijadikan bahan referensi belajar.

Simulasi dan Komunikasi Digital ini menjadi mata pelajaran wajib di SMK jurusan multimedia.

Adapun soal dan jawaban PAS Simulasi dan Komunikasi Digital Kelas 10 SMK dengan kurikulum 2013.

Baca Juga: Terbaru! Soal dan Jawaban PAS Bahasa Sunda Kelas 2 SD / MI, Lengkap Pilihan Ganda Tahun Ajaran 2022 2023

Penilaian Akhir Semester (PAS) minggu ini mulai dilaksanakan dijenjang SMK, sehingga perlu ada persiapan.

Maka dari itu soal dan jawaban PAS Simulasi dan Komunikasi Digital Kelas 10 SMK ini bisa dijadikan rujukan untuk belajar dan mengulang materi yang telah dipelajari selama satu semester.

Berikut ini soal dan jawaban PAS Simulasi dan Komunikasi Digital Kelas 10 SMK yang dapat dipelajari, Simak contoh soal dan jawaban PAS Simulasi dan Komunikasi Digital Kelas 10 berikut ini.


1. Apa yang dimaksud dengan Simulasi ?

a. Simulasi adalah suatu Animasi

b. Simulasi adalah suatu Pola

c. Sumulasi adalah suatu Replika/Tiruan

d. Simulasi adalah suatu Gambar

Jawaban:

c. Sumulasi adalah suatu Replika/Tiruan


2. Apa saja manfaat Komunikasi dalam Jaringan, kecuali ?

a. a dan c benar

b. Dapat berhubungan dengan orang Luar lebih mudah dan efektif

c. Sukar, karena membutuhkan biaya yang sangat besar

d. Sangat efisien, karena lebih gampang digunakan dan mudah dalam berhubungan

antara wilayah ataupun diluar daerah


Jawaban:

a. a dan c benar

Baca Juga: Link Tes Psikopat Google Form Gratis Viral di TikTok, Yuk Seberapa Tau Skormu


3. Modem adalah salah satu media yang digunakan dalam menghubungkan Komputer/Leptop dengan jaringan Internet. Apa kepanjangan dari Modem ?

a. Modulator Demulator

b. Modulator Demudolator

c. Modelator Demoulator

d. Modulator Demodulator


Jawaban:

d. Modulator Demodulator


4. Tujuan dalam pengembangan Komunikasi dalam Jaringan adalah ...

a. Mempermudah dalam penyebaran Trojan, Malware, dan Virus computer

b. Mempermudah dalam melakukan interaksi jarak jauh dengan orang lain

c. Diharapkan dapat meningkatkan Cracking atau Carding dalam ruang lingkup luas

d. Mempersulit manusia dalam mengirim atau menerima informasi


Jawaban:

b. Mempermudah dalam melakukan interaksi jarak jauh dengan orang lain

Baca Juga: Profil Pondok Pesantren di Pronojiwo Gunung Semeru yang Menolak Evakuasi, Sosok Diduga Pengasuh Jadi Sorotan


5. Komunikasi dalam Jaringan memang dapat mendatangkan suatu keutungan, namun kerugian yang kita rasakan juga antara lain, kecuali...

a. a dan b Benar

b. Penyebaran Virus di beberapa Website

c. Komunikasi dapat berjalan dengan baik dan mudah

d. Banyaknya Prilaku Kriminal di Dunia Maya (Cyber Crime)


Jawaban:

c. Komunikasi dapat berjalan dengan baik dan mudah


6. Perangkat Jaringan yang digunakan dalam membbuat suatu Jaringan Komunikasi. Apa nama perangkat tersebut?

a. Kabel Coaxial

b. Kabel Wi-Fi

c. Kabel LAN RJ45

d. Kabel Fiber Optik

Baca Juga: Profil Pondok Pesantren di Pronojiwo Gunung Semeru yang Menolak Evakuasi, Sosok Diduga Pengasuh Jadi Sorotan


Jawaban:

c. Kabel LAN RJ45


Demikian contoh soal dan jawaban PAS Simulasi dan Komunikasi Digital Kelas 10 SMK kurikulum 2013. Semoga bermanfaat.***

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah