KUNCI JAWABAN Pendidikan Agama Islam (PAI) Kelas 5 Halaman 227 SD Kurikulum Merdeka, Haji secara Bahasa

- 31 Agustus 2022, 10:00 WIB
Pembahasan kunci jawaban pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) untuk kelas 5 pada halaman 227 SD Kurikulum Merdeka./ilustrasi
Pembahasan kunci jawaban pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) untuk kelas 5 pada halaman 227 SD Kurikulum Merdeka./ilustrasi /Pexels/konevi

2. Hukum pelaksanaan ibadah haji adalah....

Jawaban: Wajib bagi yang mampu

3. Mengelilingi Ka'bah di Baitullah sebanyak tujuh kali disebut....

Jawaban: Thawaf

Baca Juga: KUNCI JAWABAN Pendidikan Agama Islam (PAI) Kelas 5 Halaman 29 Kurikulum Merdeka SD dan MI, Surat Al Ma'un

4. Umur kambing yang ingin disembelih harus memenuhi syarat

minimal berumur....

Jawaban: lebih 1 tahun

5. Pelaksanaan kurban adalah meneladani perilaku Nabi .... dan Nabi ....
Jawaban: Nabi Ibrahim a.s dan Nabi Ismail a.s

Pembahasan kunci jawaban pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) untuk kelas 5 pada halaman 227 SD Kurikulum Merdeka.***

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah