KUNCI JAWABAN Bahasa Indonesia Kelas 5 Halaman 33 SD dan MI, Arti Kata Sebuah Kalimat

30 Juli 2022, 10:00 WIB
Soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 5 halaman 33 jenjang SD dan MI yang benar dan tepat untuk dapat nilai 100 dari guru /Pixabay.com/Putih77

SUMENEP NEWS - Simak kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 5 halaman 33 jenjang SD dan MI.

Dapatkan soal dan kunci jawaban buku Bahasa Indonesia untuk kelas 5 sekolah SD dan MI halaman 33.

Adapun kunci jawaban pelajaran Bahasa Indonesia terbitan Kemendikbud untuk sekolah SD kelas 5 akan dibahas secara lengkap.

Baca Juga: KUNCI JAWABAN Bahasa Indonesia Kelas 5 Halaman 5 SD BAB 1 Tentang Rana dan Rani

Pada mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 5 SD dan MI halaman 33 ini membahas tentang gaya bahasa dan majas.

Para siswa nantinya akan memberikan arti pada sebuah gaya bahasa yang cocok pada sebuah kalimat.

Jawaban yang benar nantinya akan mendapatkan nilai yang bagus oleh guru.

Baca Juga: SOAL DAN KUNCI JAWABAN PKN SMP Kelas 9 Halaman 19, Perilaku Perwujudan Nilai Pancasila

Berikut soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 5 SD halaman 33 yang dijawab oleh guru Cindy Andika Fiona A.Md.PMm alumni Ahli Madya Penyiaran Multimedia Universitas Indonesia di bawah ini:

Tentukan arti dari kata yang digarisbawahi berikut ini.

1. Penduduk diminta untuk segera mengungsi saat Gunung Sinabung memuntahkan isi perutnya.

Jawaban:

Memuntahkan = mengeluarkan

2. Buku adalah jendela dunia, membawamu bisa melihat ke seluruh penjuru dunia.

Jawaban:

Jendela dunia = membuka wawasan sebagai sumber informasi

Baca Juga: SOAL DAN KUNCI JAWABAN PKN Kelas 9 Halaman 12-13 SMP, Kampung Pancasila

3. Mentari pagi menyapaku hangat lewat tirai jendela kamarku.

Jawaban:

Menyapaku = menyinari

4. Hampir copot jantungku melihat kilat menyambar tempat aku berteduh.

Jawaban:

Copot jantungku = sangat terkejut

5. Sebagai anak satu-satunya, Ali menjadi anak emas di rumahnya.

Jawaban:

Anak emas = anak yang dimanja atau diperlukan sangat istimewa

6. Melihat bahaya mengancam, ia langsung mengambil langkah seribu.

Jawaban:

Langkah seribu = kabur melarikan diri

Soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 5 halaman 33 jenjang SD dan MI yang benar dan tepat untuk dapat nilai 100 dari guru.***

Editor: Sauqi Romdani

Sumber: Buku Kemendikbud

Tags

Terkini

Terpopuler