Harga 8 Jutaan, Motor Matic Honda Cliq 110 CC Versi Sporty dan Turbo 7.000 RPM

- 8 Agustus 2022, 18:56 WIB
Pembahasan harga dan spesifikasi motor matic Honda Cliq 110 yang terbaru diberondol 8 jutaan saja keluaran terbaru di Indonesia
Pembahasan harga dan spesifikasi motor matic Honda Cliq 110 yang terbaru diberondol 8 jutaan saja keluaran terbaru di Indonesia /tangkapan layar YouTube/

SUMENEP NEWS - Penjelasan motor matic Honda Cliq 110 cc versi sporty dan turbo 7.000 RPM.

Adapun harga dan spesifikasi motor matic Honda Cliq 110 cc akan diulas secara lengkap.

Pecinta otomotif terutama motor matic dapat membaca spesifikasi Honda Cliq 110 cc yang siap mengaspal.

Selain harga 8 jutaan, Honda Cliq 110 cc memiliki kualitas yang dapat memberikan jangkuan saat perjalanan.

Baca Juga: Mitsubishi Airtrek 2022 Mirip Pajero Bakal Rilis, Inilah Harga dan Spesifikasinya

 

 

Motor matic Honda Cliq 110 hadir dalam versi sporty dengan lekukan di bagian bodi motor.

Selain itu, juga terdapat penerangan sistem LED yang didesain lampu bulat.

Dilihat dari kapasitas mesin motor ini, yakni setara dengan Honda Beat yakni 110 cc, dengan sistem Eco teknologi.

Dengan demikian dapat diklaim bisa menghasilkan sebuah tenaga sebesar 8 DK pada 7.000 RPM dan torsinya 8,94 NM pada 5.500 RPM.

Baca Juga: Motor Matic Honda Vario 125 Hadir Bahan Bakar Irit, Yamaha Soul GT Jadi Tersaing?

Motor matic keluaran Honda ini memiliki fitur standar yakni wider floor board dan Sturridge di bawah jok.

 

Namun ada satu tambahan yang tidak dimiliki oleh motor lainnya yakni Seperti tempat bawaan belakang, fitur combi brake system yang sudah menjadi ciri khas motor matic pabrikan Honda.

Kemudian untuk pemasaran dan harga jual, motor matic Honda Cliq 110 dipasarkan negara India dan harga setara 8 jutaan.

Demikian pembahasan harga dan spesifikasi motor matic Honda Cliq 110 yang terbaru diberondol 8 jutaan saja.***

Artikel ini tayang sebelumnya di Portal Kotamubangu berjudul Honda Resmi Luncurkan Motor Matic Harga 8 Jutaan, Yamaha Fazzio Kemahalan

 

Editor: Sauqi Romdani

Sumber: Portal Kotamobagu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah