Indonesia Gagal Masuk Semi Final AFF U-19 2022 Meski Menang 5-1 Dengan Myanmar, Ini Alasannya

- 11 Juli 2022, 12:04 WIB
AFF U-19: Alasan Thailand dan Vietnam Perlambat Tempo Permainan di Akhir-akhir Laga Setelah Kedudukan 1-1
AFF U-19: Alasan Thailand dan Vietnam Perlambat Tempo Permainan di Akhir-akhir Laga Setelah Kedudukan 1-1 /Instagram/@changsuek/

 

 

SUMENEP NEWS - Pertandingan penentuan grup A untuk masuk babak semi final Piala AFF U-19 2022 baru selesai digelar tadi malam.

Dalam laga penentuan grup A tersebut Timnas Indonesia U-19 melawan Mynmar untuk masuk semi final AFF U-19 2022.

Pertandingan Timnas Indonesia melawan Mynmar digelar di stadion Candrabhaga, Bekasi, dengan skor akhir Indonesia menang 5-1.

Baca Juga: PANDUAN Download Video CapCut Tanpa Watermark Juli 2022, Langsung Tersimpan di HP

Akan tetapi walaupun Timnas Indonesia menang melawan Mynmar pada babak penentuan grup A AFF U-19 2022, Indonesia tidak lolos semi final.

Tidak lolosnya Timnas Indonesia ke semi final, membuat para penggemarnya kecewa karna sangat disayangkan menang 5-1 dengan Mynmar tidak bisa lolos ke babak semi final.

Sehingga timbul banyak tanda tanya atas tidak masuknya Timnas Indonesia ke babak semi final AFF U-19 2022. Adapun alasan atas tidak masuknya Timnas Indonesia ke babak semi final sebagai berikut:

Pada awal pertandingan dimulai, Timnas Indonesia ke bobolan sehingga Timnas U-19 Mynmar unggul 1-0 dari Indonesia. Gol dari Timnas Mynmar tercipta oleh pemain bernomor punggung 10 La Min Htwe.

Halaman:

Editor: Saiful Bahri

Sumber: Media Jawa Timur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah