Daftar Negara Pernah Juara Piala Dunia U20 Sejak Tahun 1977, Ada dari Asia?

19 Oktober 2022, 08:00 WIB
Daftar negara dan benua pernah juara Piala Dunia U20 /Instagram/@fifaworldcup

SUMENEP NEWS - Berikut ini beberapa daftar juara Piala Dunia U20 sejak tahun 1977.

Piala Dunia memang selalu menjadi sorotan dari berbagai negara di dunia.

Piala Dunia mampu mencetak para atletit pemain sepak bola berkelas di masa akan depan.

Sementar itu, Piala Dunia ke 21 akan digelar di Indonesia sebagai tuan rumah di tahun 2023.

Baca Juga: 4 Keuntungan Email Marketing untuk Bisnis Online 2023, Wajib Tahu Ini!

Lalu, dari benua apa juara Piala Dunia U20 paling banyak?

Dikutip Sumenep News dari berbagai sumber, Benua Amerika menjadi benua paling banyak mendapatkan gelar juara Piala Dunia.

Argentina 6 kali juara (1979, 1995, 1997, 2001, 2005, 2007) dan Brasil meraih juara sebanyak 5 kali (1983, 1985, 1993, 2003, 2011).

Sementar itu, Benua Eropa meraih juara sebanyak 10 kali, Portugal meraih juara sebanyak 2 kali (1989, 1991) Serbia meraih juara sebanyak 2 kali (1987, 2015) Inggris 1 kali (2017).

Baca Juga: CEK FAKTA: Konser Lesti dan Billar Bersemi Kembali (Leslar) 23 Oktober 2022 di Indosiar?

Jerman meraih juara sebanyak 1 kali (1981), Spanyol meraih juara sebanyak 1 kali (1999), Prancis meraih juara sebanyak 1 kali (2013).

Ukraina meraih juara sebanyak 1 kali (2019) dan Rusia meraih juara sebanyak 1 kali (1977).

Sementara itu, benua Afrika hanya bisa mendapatkan satu kali gelar juara Pildun Ghana pada tahun (2009).

Lalu, bagaiman dari Benua Asia?

Baca Juga: PREDIKSI Man United vs Tottenham Hotspur Lengkap Jadwal, Head To Head dan Susunan Pemain

Benua Asia masih belum pernah menjuarai Piala Dunia U20 dari dulu hingga tahun 2019.

Diharapkan Indonesia sebagai tuan rumah sekaligus menjadi penyemangat tim sepak bola Asia agar bisa semangat memperebutkan juara Piala Dunia U20 tahun 2023 mendatang ini.***

Editor: Sauqi Romdani

Tags

Terkini

Terpopuler