Ramai Di Grup WhatsApp, Benarkah Ulat Dari Amerika Ada di Indonesia?

- 23 Februari 2024, 12:00 WIB
Beredar di grup WhatsApp mengenai ulat Amerika yang ada di Indonesia serta sudah membunuh 16 jiwa manusia terutama anak anak
Beredar di grup WhatsApp mengenai ulat Amerika yang ada di Indonesia serta sudah membunuh 16 jiwa manusia terutama anak anak /freepik/ erik-karits-2093459

Gejala yang ditimbulkan berlangsung cukup lama yaitu sekitar 12 jam yaitu pusing, mual dan sesak nafas. Hewan ini biasanya muncul saat musim gugur dan musim semi saja.

Sedangkan menurut Dokter Hewan di UGM mengatakan bahwa ulat tersebut hanya akan menyebabkan alergi jika terkena pada kulit.

Baca Juga: Gratis! 17 Kode Promo DANA Terbaru Februari 2024, Ada khusus Penawaran Pengguna Baru

Lalu, apakah benar ulat tersebut ada di Indonesia? Dikutip dari berbagai sumber bahwa jenis ulat ini hanya ada di Negara Negara selatan bagai Amerika, mulai dari Texas antara ke Maryland dan Missouri.

Jadi, berdasarkan reset tersebut ulat ini tidak ada di Indonesia. Namun, harus tetap hati hati dan tetap waspada.***

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah