Lilly Wenda Sekolah Di mana? Sosok Gadis Manis dari Papua Pembawa Baki Bendera Pusaka Hari Kemerdekaan

- 17 Agustus 2023, 17:54 WIB
Lilly Wenda sekolah di mana dan asal dari mana yang membawa baki bendera puasa hari kemerdekaan 17 Agustus 2023 di Istana Merdeka
Lilly Wenda sekolah di mana dan asal dari mana yang membawa baki bendera puasa hari kemerdekaan 17 Agustus 2023 di Istana Merdeka /YouTube Biro Setpres RI.

SUMENEP NEWS – Banyak cari tahu Lilly Wenda sekolah di mana dan asal dari mana yang membawa baki bendera puasa hari kemerdekaan 17 Agustus 2023 di Istana Merdeka hari ini 17 Agustus 2023.

Dalam artikel ini akan dijawab nama sekolah Lilly Wenda di Papua hingga kisah perjuangan sampai bisa lolos seleksi Paskibraka Nasional.

Adapun nama sekolah Lilly Wenda akan disajikan secara lengkap yang sudah membanggakan nama Provinsi di Papua Pegunungan.

Baca Juga: Siapa Lilly Wenda? Gadis Papua Pembawa Baki Bendera Tetap Tenang Walau Sepatu Terlepas

Provinsi baru yang mengirimkan wakil pertamanya dalam gelaran Upacara HUT Kemerdekaan RI Ke-78di Istana Merdeka Jakarta, Kamis 17 Agustus 2023. Lilly Wenda, Gadis Manis Pembawa Baki Bendera Pusaka dari Papua Pegunungan.

Gadis dengan senyum manis yang merupakan wakil dari Provinsi Papua Pegunungan memiliki nama lengkap Lilly Indiani Suparman Wenda.

Prestasi Lilly menjadi pembawa baki bendera Pusaka dalam upacara nasional di Istana Merdeka merupakan prestasi yang istimewa, terutama karena Provinsi Papua Pegunungan adalah provinsi yang baru terbentuk melalui pemekaran wilayah di wilayah Timur Indonesia.

Baca Juga: Kejar Promo Merdeka Mulai Makanan Hingga Travelling, Dijamin Harga Bebas Penjajahan Gak Bikin Kantong Bolong

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah