Pesan dan Kesan Siswa Pada MPLS 2022, Memotivasi Diri dan Orang Lain

- 15 Juli 2022, 06:45 WIB
Ilustrasi siswa SMA.
Ilustrasi siswa SMA. /Instagram @jabarprovgoid

Baca Juga: Kisah Karomah Wali Pertemuan Tuan Guru Sekumpul dan Nabi Khidir, Begini Ceritanya

Banyak siswa yang mencoba menyusun kata-kata untuk memberikan kesan dan pesan pada acara MPLS 2022 di sekolahnya masing-masing.

MPLS menjadi agenda tahunan setiap sekolah, hal itu dilakukan untuk mengenalkan berbagai bentuk program yang ada di sekolah.

Kegiatan MPLS ini Tak hanya sehari dilakukan, bahkan kegiatannya minimal 3 hari dilakukan di sekolah.

Ada banyak keseruan yang didapat dalam mengikuti kegiatan MPLS. Oleh karena itu, peserta tentunya disuruh untuk membuat kesan dan pesan Selama mengikuti kegiatan itu.

Baca Juga: Hoax: Video Terowongan Mina Mati Lampu, Hingga Menyebabkan Orang Meninggal Dunia

Inilah contoh tulisan kesan dan pesan yang mengandung makna motivasi pada acara MPLS 2022.


CONTOH (1)


Kesan :

Banyak kenangan yang diberikan dari kakak OSIS pada acara MPLS ini, setiap bentuk perjuangan OSIS dalam memberikan berbagai ilmu di acara ini semoga membawa manfaat.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah