Sambut Hari Santri Nasional 2022, 30 Perlombaan yang Cocok Memperingati HSN

- 19 Oktober 2022, 18:46 WIB
Contoh ide perlombaan Hari Santri Nasional (HSN) 22 Oktober 2022 bagi kalangan santri pesantren dan pemuda dan pemudi
Contoh ide perlombaan Hari Santri Nasional (HSN) 22 Oktober 2022 bagi kalangan santri pesantren dan pemuda dan pemudi /Pixsabay

SUMENEP NEWS - Hari Santri Nasional (HSN) merupakan salah satu hari besar nasional yang digelar oleh pemuda pemudi islam setiap tanggal 22 Oktober 2022.

Hari Santri Nasional (HSN) menjadi momentum penting bagi para santri yang berjuang demi agama dan bangsa.

Bukan hanya upacara yang dilaksanakan saat Hari Santri Nasional 2022, tapi perlombaan pun menjadi kegiatan wajib bagi para santri.

Selain perlombaan, Hari Santri Nasional 2022 juga identik dengan acara pengajian bersama, doa bersama, tabligh akbar bahkan acara lainnya yang bernuansa keislaman.

Baca Juga: CHORD GITAR dan Lirik Lagu MAdura Kala Bennyak Viral di TikTok dan YouTube

Maka dari itu, untuk memeriahkan Hari Santri Nasional 2022 ini perlu adanya lomba yang lebih unik dan kreatif.

Tidak lupa juga, perlombaan pun harus memiliki makna yang mendalam dan positif. Perlombaan dapat dilaksanakan diberbagai lembaga termasuk SD, SMP, SMA maupun pondok pesantren.

Ada beberapa lomba yang bisa diadakan saat memperingati Hari Santri Nasional 2022.

Berikut 26 contoh perlombaan yang mudah dan memiliki makna keislaman.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah