20 Ucapan Selamat Hari Raya Waisak 16 Mei 2022, Cocok untuk Caption Status WA, Twitter dan Instagram

- 15 Mei 2022, 21:59 WIB
ucapan selamat Hari Raya Waisak jatuh pada hari Senin, 16 Mei 2022 untuk Instagram, WA dan Twitter.
ucapan selamat Hari Raya Waisak jatuh pada hari Senin, 16 Mei 2022 untuk Instagram, WA dan Twitter. /Visual Karsa/Unsplash

SUMENEP NEWS - Berikut ucapan selamat Hari Raya Waisak jatuh pada hari Senin, 16 Mei 2022 untuk Instagram, WA dan Twitter.

Perayaan Hari Raya Waisak bisa dilakukan lewat online dengan cara membagikan ucapan selamat di caption WA, Instagram, dan Twitter. 

Ucapan selamat Hari Raya Waisak ini bisa dibagikan dan dijadikan caption di status WA, Twitter dan Instagram.

Perayaan kali ini akan berlangsung meriah setelah pandemi mulai menurun karena bisa dirayakan secara bersama.

Ucapan selamat yang dibagikan ke media sosial akan menambah kemeriahan perayaan Hari Raya Waisak.

Baca Juga: Power Bank Charge Card yang Viral di TikTok, Benarkah Bisa Menambah Daya Baterai?

Berikut ucapan selamat yang telah Tim Sumenep News rangkum dari Kabar Lumajang.

Sebelumnya, perayaan Hari Raya Waisak ini diperuntukkan untuk mengenang kelahiran dan kematian Sang Buddha.

Pada tahun ini, Hari Raya Waisak yang ke-2566 Buddhist Era (BE) jatuh pada Senin, 16 Mei 2022.

Di hari tersebut, umat Buddha akan memperingati tiga peristiwa penting. Pertama, lahirnya Sidharta Gautama (penemu sekaligus pencetus agama Budha).

Kedua, tercapainya Sidharta Gautama pada tahap penerangan Agung dan menjadi Buddha.

Terakhir yang ketiga yaitu merayakan atau memperingati peristiwa Buddha Gautama wafat.

Ada berbagai cara untuk ikut serta merayakan Hari Raya Waisak 2556 BE tahun 2022, kamu bisa memberikan ucapan atau kata-kata yang menyentuh hati yang dapat dibagikan melalui media sosial.

Baca Juga: Cara Download Video CapCut Tanpa Watermark Lewat TikTok dan Savefrom Gratis, Gratis Tanpa Aplikasi!

Berikut ini 20 ucapan selamat Hari Raya Waisak 2022.

1. Mari menjadi pribadi yang rendah diri, selalu mewujudkan ajaran Buddha dalam kehidupan sehari-hari. Salam pemersatu umat, selamat hari Tri Suci Waisak, semoga kita diberi kekuatan untuk menjalani hidup yang lebih baik dan lebih indah.

2. Selamat Hari Raya Waisak 2022/2566 BE (Buddhist Era). Sabbe Satta Bhavantu Sukithata. Semoga semua makhluk berbahagia.

3. Selamat Hari Raya Waisak. Semoga kehidupan semakin membahagiakan kedepannya dan terbebas dari kebencian di dunia ini yang terus mengintai.

4. Tiada perlindungan yang aman di dunia ini, kecuali dharma yang dipraktikkan dengan ketulusan hati. Selamat Merayakan Hari Raya Waisak Tahun 2022.

5. Semoga bulan purnama Buddha Purnima bisa menyingkirkan kegelapan, ketidaktahuan, kefanatikan dan kebencian. Datangnya Waisak semoga menandakan era kedamaian dan pencerahan kepuasan bagi dunia. Salam hangat pada hari ini. Selamat Hari Waisak.

Baca Juga: Ikuti Panduan Cara Membuat Pocky Love TikTok yang Lagi Hits, Sangat Mudah!

6. Semoga seluruh makhluk hidup selamanya dalam kebahagiaan dan terbebas dari segala kebencian serta permusuhan. Selamat Hari Tri Suci Waisak.

7. Hari Vesak yang bahagia. Dunia melenturkan pikiran tentang diri sendiri, dan dari sini muncul ketakutan yang tak nyata. Diri adalah kesalahan, ilusi, mimpi. Buka matamu dan bangun. Lihat hal-hal sebagaimana adanya dan kamu akan dihibur. Selamat Hari Waisak.

8. Berkah Buddha Purnima. Ide yang dikembangkan dan dijalankan adalah lebih penting daripada ide yang hanya ada hanya sebagai ide belaka. Selamat Hari Raya Waisak 2022

9. Selamat dan Damai Waisak untuk kalian semua. Bersinar la bersama cahaya Waisak.

10. Selamat Hari Raya Waisak. Semoga berkah Waisak membawa kebahagiaan, kedamaian dan ketentraman bagi kita semua. Sabhe Satha Bhavantu Sukitatta. Semoga semua makhluk hidup berbahagia.

11. Waisak adalah hari kemenangan. Kalahkan amarah dengan ketenangan dan keanggunan. Selamat Hari Raya Waisak.

12. Selamat memperingati Hari Raya Tri suci Waisak kepada seluruh umat Buddha. Di Hari Raya Waisak, mari kita saling mempererat tali persaudaraan dan silaturahmi. Semangat gotong royong dalam menebarkan kebahagiaan.

13. Seorang pangeran lahir pada hari dan bulan purnama ini. Bunga-bunga bermunculan, menjadi begitu hebat, jadi mari kita bersama-sama merayakannya. Selamat Hari Raya Waisak!

14. Tri Suci Waisak adalah momen dalam merenungkan segala perbuatan yang telah dilakukan, apakah itu baik atau buruk untuk kita, maupun pihak lain. Semoga pada hari ini kita bisa introspeksi apa yang sudah kita perbuat. Selamat Hari Raya Tri Suci Waisak.

15. Selamat Hari Raya Tri Suci Waisak 2022. Semoga kita semua bisa bebas dari belenggu diri sendiri dan bisa hidup dalam kedamaian dan kebahagiaan yang penuh ketentraman.

16. Keberagaman yang ada di Indonesia dapat dijaga dengan persaudaraan sejati dan gotong-royong dengan mengembangkan cinta kasih." Selamat memperingati hari Raya Trisuci Waisak 2022/2566 BE.

17. Mari kita menjadi pribadi yang rendah diri dan selalu mewujudkan ajaran Buddha dalam kehidupan sehari-hari. Salam pemersatu umat. Selamat Hari Tri Suci Waisak, semoga kita diberi kekuatan untuk menjalani hidup yang lebih baik di masa depan.

18. Semoga ajaran buddha membimbing Anda dan memberkati Anda dengan damai sepanjang hidup. Selamat merayakan Hari Waisak.

19. Jatuh adalah bagian dari kehidupan. Bangkit kembali adalah hidup. Semoga Buddha memberkati kita. Selamat Hari Waisak.

20. Selamat Hari Raya Waisak 2022. Semoga Anda dapat menjelajahi seluruh alam semesta dengan rasa cinta dan juga kedamaian tanpa kebencian.

Demikian 20 ucapan selamat yang bisa anda bagikan dan jadikan caption di media sosial.***

Editor: Saiful Bahri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x