6 Cara Mengatasi Rem Blong pada Mobil Saat Mudik Lebaran 2022, Pengendara Wajib Tahu!

- 30 April 2022, 11:00 WIB
Cara mengatasi rem blong pada mobil saat mudik Lebaran 2022 bersama keluarga dan anak istri untuk pulang kampung/ilustrasi
Cara mengatasi rem blong pada mobil saat mudik Lebaran 2022 bersama keluarga dan anak istri untuk pulang kampung/ilustrasi //Pexels / JESHOOTS/

Baca Juga: VIRAL! Link Download Video Nurul Hidayah MediaFire & Zip Kembali Beredar di TikTok, Temukan di Sini?

Jangan sampai terjadi mobil yang kita tumpangi remnya mengalami gangguan atau rem blong.

Rem merupakan elemen penting dalam kendaraan, sehingga kondisinya harus selalu dipastikan berfungsi dengan baik, agar terhindar dari hal-hal yang tak diinginkan.

Dengan kondisi rem yang baik, perjalanan mudik Lebaran 2022 diharapkan berjalan nyaman dan aman.

Sebagaimana dilansir dari pikiran-rakyat.com, berikut 6 tips cara mengatasi rem blong mobil Anda saat perjalanan mudik Lebaran 2022:

1. Tekan lampu hazard dan klakson untuk memberi sinyal kendaraan bermasalah.

2. Hindari matikan mesin karena mesin akan terasa berat dan rem tidak berfungsi normal.

Baca Juga: HEBOH Link Yelia Yelliya di Facebook dan TikTok, Awas Ketagihan!

3. Hindari menginjak pedal gas.

4. Benturkan kendaraan jika sudah darurat, arahkan mobil ke sesuatu yang lunak (tumpukan ban, gundukan tanah, pasir)

Halaman:

Editor: Khoirul Umam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah