Fakta Makanan yang Jatuh ke Lantai Sebelum 5 Menit, Masih dapat Dikonsumsi? 

- 20 April 2022, 23:31 WIB
Fakta makanan yang jatuh ke lantai sebelum durasinya sampai 5 menit diambil dan diusap dengan tangan kotor kemudian dimakan./ilustrasi
Fakta makanan yang jatuh ke lantai sebelum durasinya sampai 5 menit diambil dan diusap dengan tangan kotor kemudian dimakan./ilustrasi /Pixabay/PublicCo

“Sebanyak 99 persen kuman Salmonella menempel semua dalam waktu 5 detik di makanan, apalagi kalau sudah 5 menit sudah berkembang biak di makanan, yang isinya juga gizi untuk mikroba tersebut,” lanjut Ingrid.

Baca Juga: Bingun Pilih Menu Makanan Sahur Dihari Pertama? Simak Selengkapnya Resep Sahur

Dia berharap dengan adanya informasi ini masyarakat akan berpikir ulang dalam mengkonsumsi makanan tersebut.

Bahaya yang lebih besar apabila makanan seperti yang dijelaskan di atas diberikan kepada anak-anak atau lansia, karena sistem imunitas mereka tidak sekuat anak muda.

Oleh sebab itu, jika makanan teman, saudara atau bahkan kita yang jatuh ke lantai, jalan maupun ke tempat yang terindikasi kotor sebaiknya dicuci terlebih dahulu sebelum dimakan atau dapat dibuang ke tempat sampah.***

Halaman:

Editor: Khoirul Umam

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah