Manfaat Tahu Bagi Kesehatan Menurut Para Ahli, Apakah Anda Mengetahuinya?

- 3 Februari 2022, 13:49 WIB
Makanan Tahu memiliki banyak manfaat, khususnya kandungan protein
Makanan Tahu memiliki banyak manfaat, khususnya kandungan protein /Tangkapan layar Youtube/ Devina Hermawan

SUEMNEP NEWS - Tahu merupakan makanan orang Indonesia yang cukup fenomenal di dapur bunda.

Tahu mengandung beberapa anti-inflamasi, antioksidan fito-kimia membuatnya menjadi tambahan yang bagus untuk diet anti-inflamasi.

Tahu juga merupakan sumber protein 'lengkap' yang baik, artinya memiliki profil asam amino yang seimbang.

Baca Juga: 6 Makanan Bergizi Tinggi yang Sering Numpuk di Dapur Bunda, Ternyata Nomor 6 Sering Diabaikan

Selain kaya akan serat, tahu juga kaya akan kalium, magnesium, besi, tembaga, dan juva mangan bagi kesehatan tubuh manusia.

Bicara tentang makanan tahu, banyak sekali orang Indonesia yang menyukainya. Ada orang yang sanagt kreatif mebuat olahan tahu maknyus seperti tahu Sumendang.

Jika dibuat dengan kalsium sulfat, tahu juga mengandung kalsium dalam jumlah tinggi.

Baca Juga: 10 Makanan Bergizi Tinggi yang Baik Bagi Perkembangan Tubuh Anak, Nomor 10 Sering Dikonsumsi

Kalsium yang ada dalam tahu mempunyai nutrisi penting yang harus diperhatikan, terutama sebelum Anda mencapai usia 30, karena tulang kita mencapai kekuatan dan kepadatan maksimum antara usia 25-30.

Halaman:

Editor: Saiful Bahri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x