Cara Membuat Kartu Ucapan Natal Dan Tahun Baru 2024 Menggunakan HP, Desain Elegan dan Menarik

17 Desember 2023, 15:23 WIB
Cara membuat kartu ucapan Natal dan Tahun Baru 2024 menggunakan HP dengan mudah dan simpel untuk diberikan pada keluarga /Pixabay.com/eak_kkk

SUMENEP NEWSCara membuat kartu ucapan Natal dan Tahun Baru 2024 menggunakan HP dengan mudah dan simpel untuk diberikan pada keluarga.

Sudah disediakan tutorial dan cara membuat kartu ucapan Natal dan Tahun Baru 2024 bagi Anda yang suka desain menggunakan HP ini.

Ikuti beberapa langkah agar tercipta sebuah kartu ucapan yang elegan dan menarik tentunya untuk diberikan pada orang tersayang.

Baca Juga: 500 + Download Gambar Kartu Ucapan Tahun Baru 2024 Keren dan Menarik, Unduh Template Elegan dan Estetik Ini

Natal akan segera tiba, ucapan selamat natal pasti tidak akan pernah lepas dalam perayaan natal. Salah satu cara untuk mengucapkan selamat natal adalah dengan menggunakan kartu ucapan.

Untuk membuat kartu ucapan Natal dan Tahun Baru 2024 dengan kreasi sendiri, Anda dapat menggunakan beberapa aplikasi seperti Canva dan Picsart.

Berikut adalah langkah-langkah untuk membuat kartu ucapan Natal dan Tahun Baru 2024 dengan Canva:

Baca Juga: Lebih 1 Juta Link Download Desain Kartu Ucapan Selamat Tahun Baru 2024 dari Canva dan Freepik

Cara membuat kartu ucapan Natal dan Tahun Baru 2024

1. Unduh aplikasi Canva di Android atau iOS.

2. Daftar menggunakan akun Google atau Facebook, atau masuk/log in jika sebelumnya telah memiliki akunnya.

3. Menuju kolom pencarian paling atas dan ketikkan “kartu natal”.

4. Akan muncul berbagai template kartu ucapan selamat natal berbayar maupun gratis.

5. Pilih template kartu Natal yang diinginkan.

6. Sesuaikan template dengan foto atau gambar yang diinginkan.

7. Tambahkan teks atau pesan yang ingin sampaikan.

Baca Juga: 25 Ucapan Selamat Natal Papa dan Mama Menyentuh Hati dan Inspirasi, Cocok Diletakkan di Kartu Ucapan

8. Simpan dan bagikan kartu ucapan Natal dan Tahun Baru 2024 yang telah dibuat.

Begitulah cara membuat kartu ucapan natal yang mudah namun dengan hasil yang menarik. Semoga informasi ini bermanfaat!***

ARTIKEL MENARIK SEPUTAR HARI NATAL KLIK DI SINI

Editor: Sauqi Romdani

Tags

Terkini

Terpopuler