Yuk disimak, 10 Tips Khatam Al-Quran selama Bulan Ramadhan dengan Cepat

- 12 Maret 2024, 13:01 WIB
Yuk disimak, 10 Tips Khatam Al-Quran selama Bulan Ramadhan!
Yuk disimak, 10 Tips Khatam Al-Quran selama Bulan Ramadhan! /Karawangpost/Foto/Pixabay-Pexels

Jika mushaf yang sering digunakan di rumah adalah yang berukuran kecil, maka sulit untuk membawanya jika beraktivitas di luar. Oleh karena itu, Anda dapat membeli Al-Quran yang berukuran kecil agar praktis untuk dibawa ke mana-mana.

Alhasil, jika mendapatkan waktu luang, maka bacaan dapat langsung dilanjutkan hingga target 30 juz tercapai.

Selain itu, mushaf berukuran kecil juga dapat dimasukkan ke dalam tas jinjing yang umum dibawa bersama dompet sehingga tidak memakan banyak tempat.

5. Memperhitungkan Masa Menstruasi Bagi Muslimah

Bagi Muslimah yang sudah baligh, menstruasi akan terjadi secara rutin setiap bulannya. Jika hal tersebut terjadi, maka mereka tidak dapat melanjutkan bacaan sebagaimana mereka tidak dianjurkan untuk berpuasa dan shalat.

Oleh karena itu, para Muslimah wajib memperhitungkan masa menstruasinya masing-masing dengan menabung beberapa juz sebelumnya. Jika tidak, mereka juga dapat menambah bacaan setelah periode menstruasi tersebut selesai.

Kondisi tersebut tentu tidak akan dialami oleh laki-laki, sehingga mereka akan tetap bisa menargetkan bacaan seperti biasanya.

Tidak hanya itu, laki-laki muslim juga dapat tetap berpuasa secara penuh selama satu bulan, sedangkan muslimah tidak dan harus menggantinya di luar bulan Ramadhan.

Baca Juga: Cara Mengoptimalkan Fungsi Otak Menurut Dr Amen dan Spesialis Danies

6. Menabung Bacaan Pada Awal Ramadhan

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah