Bacaan Doa dan 7 Amalan Malam Nisfu Syaban yang Jatuh pada 24 Februari 2024

- 22 Februari 2024, 13:31 WIB
Doa dan amalan malam Nisfu Syaban yang jatuh pada tanggal 24 Februari 2024  lengkap Arab, latin dan terjemahan Bahasa Indonesia
Doa dan amalan malam Nisfu Syaban yang jatuh pada tanggal 24 Februari 2024 lengkap Arab, latin dan terjemahan Bahasa Indonesia /Ilustrasi dari PIXABAY/

Seorang Muslim wajib melantunkan syahadat setidaknya sekali seumur hidup. Namun, di kehidupan sehari-hari, dua kalimat syahadat juga baik diucapkan.

Berikut bunyi dua kalimat syahadat.

Asyhadu an laa ilaaha illallaahu, wa asyhaduanna muhammadar rasuulullah.

Artinya: "Aku bersaksi bahwa tidak ada Tuhan melainkan Allah. Dan aku bersaksi bahwa Nabi Muhammad adalah utusan Allah."

Baca Juga: ASYIK! Kode Promo dan Voucher Tokopedia HUT BCA 2024 Hari Ini, Diskon 670 Ribu

3. Memperbanyak Selawat

Selain berserah diri kepada Allah dengan melantunkan doa-doa, di malam Nisfu Sya’ban juga dianjurkan membaca salawat sebanyak-banyaknya. Berikut bacaannya:

Salawat Khawwash

Shallallaahu ‘alaa Muhammadin

Artinya: “Semoga Allah memberikan rahmat-Nya kepada Nabi Muhammad.”

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah