Bagaimana Hukum Menahan Kentut Saat Shalat, Apakah Sebaiknya Berhenti atau Lanjut

- 6 Juli 2022, 11:48 WIB
Shalat fardhu berjamaah
Shalat fardhu berjamaah /Freepik/rawpixel.com

SUMENEP NEWS - Mungkin banyak yang bertanya bagaimana hukum menahan kentut saat shalat. Sebaiknya shalat dilanjutkan atau diakhiri saja dengan salam.

Seringkali kita merasa akan mengeluarkan angin atau kentut saat dalam melaksanakan shalat. Kadang kita bimbang antara melanjutkan atau berhenti saja kemudian dilanjutkan setelah berwudhu' lagi.

Merasa ingin keluar angin atau kentut saat shalat adalah menjadi sesuatu yang menyebalkan, apalagi sedang shalat berjamaah di masjid.

Namun jika itu yang terjadi apakah sebaiknya ditahan atau dilepas dan berhenti shalat, berwudhu' lagi kemudian mengulang shalat tadi.

Baca Juga: 15 LINK Video Anak Kos Viral di TikTok dan Twitter MediaFire dan Telegram Jadi Pemburuan Netizen

Banyak orang dan mungkin kita diantaranya yang sering menahan kentut saat shalat sehingga mengganggu konsentrasi dan kekhusyuan dalam shalat, lantas bagaimana status shalatanya.

Memang tidak ada hukum pasti mengenai masalah menahan kentut saat shalat.

Namun dalam masalah menahan makan, buang hajat baik kecil maupun besar dari sebelum shalat maka hukumnya makruh, atau tidak membatalkan shalat.

Karena hal itu dapat mengganggu khusyuan shalat.

Halaman:

Editor: Khoirul Umam

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah