Doa Menyembelih Hewan Kurban Idul Adha, Urutan dan Tata Caranya

- 22 Juni 2022, 21:00 WIB
Doa Menyembelih Hewan Kurban Idul Adha, Urutan dan Tata Caranya
Doa Menyembelih Hewan Kurban Idul Adha, Urutan dan Tata Caranya /freepik/

Selanjutnya kita dianjurkan membaca sholawat untuk Rasulullah SAW, lalu bertakbir tiga kali.

Setelah menghadap kiblat dan sesaat sebelum menyembelih, dianjurkan juga membaca doa menyembelih seperti di atas.

Berikut urutan doa saat penyembelihan hewan kurban Idul Adha:

1. Membaca Bismillah,

 بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ

Artinya, “Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih, lagi Maha Penyayang”

2. Membaca shalawat untuk Rasulullah SAW,

اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ

Allahumma shalli ala sayyidina Muhammad, wa ala ali sayyidina Muhammad.

Artinya, “Tuhanku, limpahkan rahmat untuk Nabi Muhammad SAW dan keluarganya.”

Halaman:

Editor: Khoirul Umam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah