Inilah 8 Ayat Al-Quran Yang Menerangkan Isra' Dan Mikraj Nabi Muhammad SAW

- 31 Januari 2022, 17:39 WIB
Inilah 8 Ayat Al-Quran Yang Menerangkan Isra' Dan Mikraj Nabi Muhammad SAW
Inilah 8 Ayat Al-Quran Yang Menerangkan Isra' Dan Mikraj Nabi Muhammad SAW /Pixabay / john1cse

Artinya: penglihatannya (Muhammad) tidak menyimpang dari yang dilihatnya itu dan tidak (pula) melampauinya. (Q.S 53:17).

Baca Juga: Jadwal TV RCTI Selasa 1 Februari 2022: Tukang Ojek Pengkolan, Ikatan Cinta dan Dunia Terbalik

Ketika Nabi Muhammad melihat malaikat Jibril disana, ia tidak berpaling dari menyaksikan semua keindahan yang ada di Sidratul Muntaha sesuai dengan apa yang diizinkan Allah untuk dilihat. Rasulullah SAW juga tidak melampaui batas kecuali apa yang telah diizinkan Allah kepadanya.

8. Surat An-Najm ayat 18

لَقَدْ رَاٰى مِنْ اٰيٰتِ رَبِّهِ الْكُبْرٰى - ١٨

Artinya: Sungguh, dia telah melihat sebagian tanda-tanda (kebesaran) Tuhannya yang paling besar. (Q.S 53:18)

Halaman:

Editor: Khoirul Umam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah