Waktu Paling Utama Dalam Melakuka Shalat Sunah Dhuha, Berikut Adalah Waktunya

- 31 Januari 2022, 06:22 WIB
Waktu Paling Utama Dalam Melakuka  Shalat Sunah Dhuha, Berikut Adalah Waktunya
Waktu Paling Utama Dalam Melakuka Shalat Sunah Dhuha, Berikut Adalah Waktunya /

SUMENEP NEWS-Shalat dhuha merupakan salah satu shalat sunnah yang kerap dikerjakan oleh umat muslim.

Jangan biarkan keutamaan sholat dhuha menjadi terlewat karena melaksanakannya di waktu yang tidak diperbolehkan.

Salah satu sholat sunnah yang sering dilakukan oleh mayoritas umat muslim untuk buka pintu rezeki, adalah sholat Dhuha. Jadwal sholat Dhuha bisa dilihat pada artikel ini.

Baca Juga: Cek Jadwal Libur Hari Raya Imlek Tahun 2022, Selengkapnya Disini

Jadwal sholat Dhuha yang terbaik bisa dijadikan rutinitas untuk menambah pahala serta membuka pintu rezeki.

Sedangkan waktu terbaik untuk melakukan sholat Dhuha ini adalah di seperempat siang yang ditandai dengan cuaca yang makin panas. Bisa juga melakukan sholat Dhuha ini di jam 9 pagi.

Baca Juga: Jadwal Shalat Khusus Sampang Madura Dan Sekitarnya, Cek Disini Untuk Sholat Tepat Waktu

Hal ini didasarkan pada hadis Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam : “Sholatnya orang-orang yang bertaubat adalah ketika anak unta mencari tempat yang teduh,” ( HR. Muslim 748).

Sholat dhuha juga memiliki berbagai manfaat yakni sebagai penghapus segala dosa dan juga penambah rezeki.

Halaman:

Editor: Khoirul Umam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah