Arti dan Lirik Sholawat Ya Nafsuti Yang Viral di TikTok dan YouTube Lengkap Arab, Latin dan Artinya

- 14 Agustus 2023, 20:32 WIB
Arti lirik sholawat Ya Nafsuti yang viral di TikTok dan YouTube agar bisa mengetahui makna yang terkandung lengkap Arab, latin dan artinya
Arti lirik sholawat Ya Nafsuti yang viral di TikTok dan YouTube agar bisa mengetahui makna yang terkandung lengkap Arab, latin dan artinya /beritabantul/

SUMENEP NEWS - Inilah arti lirik sholawat Ya Nafsuti yang viral di TikTok dan YouTube agar bisa mengetahui makna yang terkandung.

Adapun arti atau artinya lirik sholawat Ya Nafsuti viral di TikTok akan disajikan secara lengkap dan terbaru.

Sholawat Ya Nafsuti sendiri merupakan sholawat yang dipopulerkan oleh Group Syubbanul Muslimin dan memiliki arti yaitu kebahagiaan.

Baca Juga: TRIK Sukses Menangkan Game Shopee Cocoki Level 1, Level 2 dan Level 3 Dengan Cepat

Karena sedang naik daun akhir-akhir ini berikut adalah arti dan lirik Sholawat Ya Nafsuti yang viral di sosial media.

بُشْرَى لَنَا نِلْنَا الْمُنَى ۞ زَالَ الْعَنَا وَافَى الْهَنَ

Busyrô lanâ nilnâl munâ . Zâlal ‘anâ wa falhanâ

وَالدَّهْرُ أَنْجَزَ وَعْدَهُ ۞ وَالْبِشْرُ أَضْحَى مُعْلَنَا

Waddahru anjaza wa’dahu . Wal bisyru adlhâ mu’lanâ

يَا نَفْسُ طِيْبِي بِاللِّقَا ۞ يَا عَيْنُ قَرِّي أَعْيُنَا

Yâ nafsu thîbî bil-liqô . Yâ ‘ainu qorrî a’yunâ

هَذَا الْجَمَالُ الْمُصْطَفَى ۞ أَنْوَارُهُ لَاحَتْ لَنَا

Hâdzâ jamâlul Mush-thofâ . Anwâruhu lâ hat lanâ

Baca Juga: 15 Ucapan Hari Pramuka Untuk Para Praja Muda Karana

يَاطَيْبَةٌ مَاذَا نَقُوْل ۞ وَفِيْكِ قَدْ حَلَّ الرَّسُوْل

Yâ thoibatu mâdzâ naqûl, Wa fîki qod hallar rosûl

وَكُلُّنَا يَرْجُو الْوُصُوْل ۞ لِمُحَمَّدٍ حَبِيْبِنَا

Wa kullunâ narjûl wu-shûl . Li Muhammadin nabiynâ

Di atas adalah lirik Sholawat Ya Nafsuti yang sedang naik daun akhir-akhir ini. Untuk artinya sendiri adalah sebagai berikut:

Kebahagiaan milik kami karena kami memperoleh harapan, dan hilang sudah semua kesusahan, lengkap sudah semua kebahagiaan.

Dan waktu sudah menepati janjinya, dan kebahagiaan menampakkan kemuliaan kami.

Baca Juga: 5 Fakta Dentuman Dalam Tanah di Sumenep, Fenomena Alam Diselidiki BMKG dan BPBD

Wahai jiwa bahagialah, karena kau akan berjumpa dia. Wahai mata, tenanglah dan tenanglah.

Lihat! Inilah keindahan Al~Mushthofa, Cahayanya memancar-mancar menembus jiwa kita.

Duhai Thoybah (Madinah), apa yang bisa kami katakan? Jika Rosul telah mendiami wilayahmu.

Dan kami semua ingin berjumpa dengan Muhammad, Nabi kami.

Sholawat ini mengungkapkan rasa cinta dan rindu kepada Nabi Muhammad SAW serta harapan untuk bisa berziarah ke makam beliau di Madinah. Ya Nafsuti sendiri berarti “wahai nafsu” yang menunjukkan ajakan untuk menikmati perjumpaan dengan sang Nabi.

Baca Juga: Film Catatan Si Boy Tampil Memukau 2023: SimakJadwal Tayang, Sinopsis, dan Para Pemain

Ya Nafsuti sendiri dinyanyikan oleh Gus Azmi dengan nuansa sedikit koplo agar terdengar unik di telinga para pendengar. Namun hal ini mendapatkan beberapa kritik yang kurang baik dari berbagai ulama di Indonesia.

Salah satu ulama yang mengkritik adalah Habib Ali Zainal Abidin yang mengutarakan kepada para majelisnya untuk tidak menyanyikan sholawat tersebut. Itul adalah arti dan lirik Sholawat Ya Nafsuti yang viral di sosial media.***

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah