Siapa di Balik Film Horor Pocong Mumun? Berikut Pembahasan Beserta Asal Mula Terilisnya

- 29 Agustus 2022, 12:00 WIB
Asal mula terbitnya film horor pocong Mumun yang tayang di bioskop Indonesia pada tanggal 1 September 2022 lengkap tanggal rilisnya
Asal mula terbitnya film horor pocong Mumun yang tayang di bioskop Indonesia pada tanggal 1 September 2022 lengkap tanggal rilisnya /Dee Company /

SUMENEP NEWS - berikut akan dijelaskan asal mula terbitnya film horor Mumun dan orang yang ada di balik film ini.

Film horor diketahui akan tayang dalam waktu dekat, lalu siapa sutradaranya?

Film mumun akan diincar oleh penggemar film dengan genre horor, namun sebelumnya kenali sutradara dan asal mula terbentuknya film ini.

Simak siapa sutradara dan asal mula dibentuknya film Mumun, film horor terbaru di September 2022 mendatang.

Baca Juga: Penyebab Mumun Jadi Pocong dan Teror Bang Husein, Simak Sinopsis Lengkapnya

Dilansir dari pikiran rakyat bahwa bermula dari sinetron Jadi Pocong, yang tayang pada awal dekade 2000-an dan dibintangi oleh Mandra, Eddies Adelia, dan Benny Ruswandi, kini akan dijadikan film.

Film tersebut berjudul Mumun yang dirasa menjadi film horor sukses hingga ditayangkan di bioskop.

Film Mumun tersebut dibuat oleh rumah produksi Dee Company.

Adapun sutrada film Mumun ini adalah sutradara langganan film horror, yaitu Rizal Mantovani, dan diproduseri Deeraj Khalwani.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah