Tajir Wir! Cara Mendapatkan Uang di Shopee Tanpa Jualan 2024, Ini Triknya

- 19 Februari 2024, 12:52 WIB
Tajir Wir! Cara Mendapatkan Uang di Shopee Tanpa Jualan 2024, Ini Triknya
Tajir Wir! Cara Mendapatkan Uang di Shopee Tanpa Jualan 2024, Ini Triknya /Pixsabay/

Cara mendapatkan uang dari Shopee tanpa harus berjualan

1. Menjadi Reseller

Program reseller di Shopee memungkinkan  untuk mendapatkan keuntungan tanpa perlu mengeluarkan modal. Hal pertama yang harus dilakukan, yakni  memilih produk yang ingin dijual, kemudian menjualnya kembali dengan harga yang lebih tinggi.

Tugasnya hanya melibatkan mengunggah foto atau membuat konten dengan harga. Jika ada pembeli, nantinya hanya perlu menyampaikan pesanan kepada penjual utama. Pastikan memilih produk yang populer dan memiliki permintaan tinggi.

2. Dropship Shopee

Dalam model bisnis dropshipping, Anda tidak perlu memiliki inventaris atau produk yang dijual.

Anda bekerja sama dengan supplier atau pabrik dan menjual produk mereka secara online. Dengan memanfaatkan jaringan supplier yang sudah ada, Anda dapat menjual produk dengan mudah tanpa khawatir tentang pengiriman dan penanganan produk.

Baca Juga: Tutorial Pembayaran Tagihan Shopee PayLater, Yuk Hindari Denda!

3. Main Games di Shopee

Shopee memiliki permainan yang memungkinkan mendapatkan koin Shopee. Anda bisa memainkan permainan ini dan menukarkannya dengan hadiah atau uang. Pastikan Anda memanfaatkan waktu dengan baik dan memperhatikan waktu sisa yang ada.

4. Undang Teman

Bagikan kode referral Shopee ke akun media sosial Anda. Setiap kali ada pengguna baru Shopee yang menggunakan kode dari link yang Anda bagikan dan berbelanja, Anda akan memperoleh koin Shopee sebesar Rp 5 ribu.

Ingatlah bahwa konsistensi dan usaha yang terus menerus diperlukan untuk mencapai hasil yang baik. Semoga berhasil!***

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah